garis desain citarasa tinggi

ini adalah buahkarya ducati konsep yang berjiwa style & Art, coretan garis desainnya yang begitu mempesona menyajikan gaya dan seni dari sebuah maha karya desainer motor berkenamaan yaitu Lorenso andre spreafico dan simon campestre.

coretan desain

nama dari motor konsep ducati ini adalah ducati Spite, dilengkapi dengan lampu depan yang dibilang sangat aneh yaitu berupa garis bintik panjang yang terbuat dari led yang terpisah menjadi dua bagian, disisi kiri dan kanan, dibawahnya terpampang shock depan yang berbentuk spring, ntah apa alasan ducati untuk menambahkan piranti ini, yang pasti keliahatan sangat beda dengan motor kebanyakan.

tampang depan bengis

berpindah kesisi belakangnya, terpampang buntut pendeknya yang diisi dengan 2 buah lampu stop yang menyatu dengan 2 knalpotnya. dan disisi roda belakangnya dipegang oleh arm cirikhas ducati, yaitu single-armnya.

About j4na

visite my blog www.speedlover.tk

Satu tanggapan »

  1. jhond berkata:

    pertamaxx

  2. ウィナ berkata:

    motor masa depan kadang emang byk kluar dr pakem
    overall keren nihh…

  3. gaplek mania berkata:

    mboncengnya dimana bli?

  4. NanaRedPro. berkata:

    motor pelit….blih
    ga muat anak bini

  5. Badboy berkata:

    Itu baru namanya motor butut wkwkwk..

  6. shumy27 berkata:

    koyo bulldog… 🙂

Tinggalkan komentar